Rabu, 25 April 2012

Soto Istimewa


Soto istimewa
Siapa yang gak kenal makanan satu ini. Soto yang merupakan makan yang berkuah ini benyak dijual dimana mana bahkan diseluruh Indonesia. Makanan berkuah ini banyak digemari oleh banyak orang.dan dihidangkan panas panas yang akan menggoyang lidah kita, namun berbeda kalau kita memasak sendiri soto itu kita mungkin akan mendapat kepuasan tersendiri.

Bahan
1 ayam muda dan gemuk
3½ liter air mendidih
1 ons udang ( dibuang kulitnya dan dibersihkan , dibelah dua )
3 siung bawang putih ( sudah digeprek dan digoreng sampai kuning )
2 ½ ons kentang ( direbus dan dipotong kecil kecil )
3 butir telur ( direbus dan dipotong kecil kecil )
1 ons tauge
Bawang goring
Kecap secukupnya
2 jeruk limau
Bumbu yang ditumbuk
Jahe seujung ibu jari , 2 sendok teh garam, kunyit sedikit  dan 2 sendok teh merica
1.     Masukan bumbu yang sudah digerus kedalam air yang sudah mendidih, masukan ayam dan rebus sampai empuk
2.    Angkat ayam, dan kecilkan api. Ayam diambil dagingnya dan disuiri . tulnagnya masukan kedalam air mendidih lagi
3.    Masukan udang dan gorengan bawang putih tadi tambahkan garam gula kecap secukupnya . icipi dulu
Biarkan sampai mendidih
4.    Dihidangkan dengan mangkuk yang sudah berisi dengan potongan telur rebus, kentang tauge, tuangi air soto tabor ayam dan bawang goreng diatasnya    

Tidak ada komentar:

Posting Komentar